Postingan

RINGKASAN MATERI RUKHSAH

  RINGKASAN MATERI RUKHSAH 1.    Rukhṣah adalah   keringanan   atau   kemudahan.   Rukhṣah diartikan   pula sebagai perubahan   hukum dari hukum asalnya karena sebab tertentu dengan   tujuan   untuk   memberikan   kemudahan   dan keringanan.   2.    Rukhṣah dapat   dilakukan   karena   beberapa   sebab, yaitu   bukan   untuk berbuat dosa, orang yang sakit, melakukan perjalanan, dan menghendaki keringanan   sampai kelapangan setelahnya ditemukan.   3.    Rukhṣah dalam salat di antaranya   adalah meringkas dan menggabung salat.   4.    Rukhṣah dalam puasa di antaranya adalah bagi musafir, orang yang sakit, perempuan haid dan nifas, perempuan hamil dan menyusui, dan orang yang sudah tua renta.   5.    Rukhṣah dalam zakat di antaranya   adalah zakat dapat dibayar dengan uang,     ...

1. Memahami Makna Rukhṣah

  Rukhṣah secara bahasa memiliki arti keringanan   atau kelonggaran. Secara istilah, rukhṣah diartikan perubahan hukum dari hukum asalnya karena sebab tertentu dengan tujuan untuk memberikan kemudahan dan keringanan. Dengan rukhṣah, keringanan   diperoleh oleh manusia untuk melaksanakan ketentuan   Allah Swt. pada keadaan tertentu.   Dalam ushul fikih disebutkan bahwa    rukhṣah    dapat    memberikan    pengecualian    atau    membolehkan prinsip umum disebabkan keterpaksaan (darurat) dan kebutuhan. Pada dasarnya,   kewajiban tetapharusdilaksanakansesuai dengan hukum asal. Akan tetapi, boleh ditinggalkan atau diganti pada bentuk lain karena sebab atau kondisi tertentu. Contohnya,   puasa pada bulan Ramadan   hukumnya   wajib bagi setiap   muslim. Akan tetapi,   seseorang   boleh   tidak melaksanakan puasa dikarenakan   sedang dalam perjalanan atau sakit ...

NADHOM AQIDATUL AWAM

Gambar
 

BAB VIII MENGHINDARI GIBAH DAN MELAKSANAKAN TABAYUN

Gambar
  (diambil dari buku paket PAI) 1.   Islam Mela r ang Gibah   Gibah b erarti menggunjing, membicara k an k ejele k an dan k ekuran g an orang lain. Pada gibah, terda p at p embicaraan men g enai k ejele k an atau aib orang lain. A p abila dia tahu, dia tidak meny u k ainya.   Islam melarang   umatnya   untuk   gibah.   Gibah   diibarat k an   mema k an daging saudaranya   sendiri yang telah mati. Hal ini dite g as k an dalam Al- Qur ’ a n. يٰٓاَيُّهَا الَّذِيْنَ اٰمَنُوا اجْتَنِبُوْا كَثِيْرًا مِّنَ الظَّنِّۖ اِنَّ بَعْضَ الظَّنِّ اِثْمٌ وَّلَا تَجَسَّسُوْا وَلَا يَغْتَبْ بَّعْضُكُمْ بَعْضًاۗ اَيُحِبُّ اَحَدُكُمْ اَنْ يَّأْكُلَ لَحْمَ اَخِيْهِ مَيْتًا فَكَرِهْتُمُوْهُۗ وَاتَّقُوا اللّٰهَ ۗاِنَّ اللّٰهَ تَوَّابٌ رَّحِيْمٌ Terjemah Kemenag 2019 12.   Wahai orang-orang yang beriman, jauhilah banyak prasangka! Sesungguhnya sebagian prasangka itu dosa. Janganlah mencari-cari kesalahan or...